Jika tukang emas itu mencetak perhiasan emas tadi atas permintaan Anda lalu mengambil upah atas pekerjaannya, maka hal itu diperbolehkan. Namun, apabila dia mencetaknya dari emas lain yang bukan berasal dari Anda, padahal dia mengambil emas Anda dan menjadikan emas baru itu sebagai ganti sambil tetap menerima upah tempa, maka hal itu tidak boleh. Sebab, […]