Hakikat amanah adalah sesuatu yang dipercayakan kepada seorang mukalaf, berupa perintah dan larangan, seperti shalat, puasa, zakat, kewajiban, had (hukuman), dan lainnya. Di antaranya juga adalah barang titipan milik orang-orang. Seseorang wajib menunaikan amanah dalam barang titipan tersebut hingga ia mendapatkan pahala dari Allah Jalla wa ‘Ala, sebagaimana juga jika seorang tidak menunaikan amanah, maka […]