Isytimal ash-shamma` adalah cara berpakaian/menutup tubuh dengan menyelimuti/menyelubungi seluruh tubuh termasuk tangan dengan satu kain, tanpa ada satu sisi dari kain tersebut yang terangkat sehingga tidak ada celah/lubang untuk mengeluarkan tangan (artinya, tangan terbungkus di bawah/di dalam pakaian). (al-Minhaj 14/302, Fathul Bari 1/618) Larangan melakukan isytimal ash-shamma` disebutkan dalam hadits Abu Said al-Khudri radhiallahu anhu […]