Ukhuwah Anak Kuliah
Ukhuwah Anak Kuliah oleh timartikel

kita tidak tahu kapan dan dimana akan mati

4 tahun yang lalu
baca 1 menit
Kita Tidak Tahu Kapan dan Dimana Akan Mati

❓🥀🍂 KITA TIDAK TAHU KAPAN DAN DIMANA AKAN MATI

 

 

Allah subhanahu wa ta’ala berfirman,

 

وَمَا تَدۡرِي نَفۡسُۢ بِأَيِّ أَرۡضٍ تَمُوتُۚ

 

“Dan tidak seorang pun yang dapat mengetahui di bumi mana dia akan mati.”

 

📚 (Q.S. Luqman: 34)

 

Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda,

 

إِذَا أَرَادَ اللهُ قَبْضَ رُوْحِ عَبْدٍ جَعَلَ اللهُ لَهُ بِهَا حَاجَةً

 

“Jika Allah menghendaki untuk mencabut ruh seorang hamba di suatu negeri, Allah akan membuatnya memiliki hajat untuk mendatangi negeri tersebut.”

 

📚 (HR. Ahmad [3/429] dan at-Tirmidzi no. 2146, dari sahabat Abu Azzah radhiallahu anhu)

 

Imam Qatadah berkata, terkait dengan ayat ini (Luqman: 34),

 

“Tidak seorang manusia pun yang tahu, di bumi mana ia akan mati; entah itu di laut, di darat, di tanah datar, ataukah di gunung.”

 

📕 (Tafsir Ibnu Katsir, 6/355)

 

🔎 Isi artikel ini dinukil dari :

http://bit.ly/3raiHSE

 

📮Boleh Join & Share :

http://t.me/ukhuwah_anak_kuliah

http://simpellink.com/medsosuak

Oleh:
timartikel