Imam Ibnul Qayyim rahimahullah berkata,
“Kematian seorang ulama adalah musibah yang tidak akan bisa tergantikan melainkan oleh penerusnya.
Dan sejatinya ulama, merekalah yang memimpin para hamba, berbagai negeri dan kerajaan. Maka kematian ulama adalah kerusakan untuk keteraturan alam semesta.”
[Miftah Daaris Sa’adah 1/68]