Salafy Temanggung
Salafy Temanggung oleh Abu Ubay Afa

ketenangan di alam kubur

3 tahun yang lalu
baca 1 menit
Ketenangan Di Alam Kubur

Masruq rahimahullah berkata,

ﻣﺎ ﻏﺒﻄﺖ ﺷﻴﺌًﺎ ﺑﺸﻲﺀٍ ﻛﻤﺆﻣﻦ ﻓﻲ ﻗﺒﺮه ﻗﺪ ﺃﻣِﻦَ ﻣﻦ ﻋﺬﺍﺏ ﺍﻟﻠﻪ ﻭﺍﺳﺘﺮﺍﺡ ﻣﻦ ﺍﻟﺪﻧﻴﺎ.

“Aku tidaklah merasa dengki (ghibthah) kepada sesuatu seperti (kedengkianku) kepada seorang mukmin di kuburnya yang telah aman dari siksaan Allah dan beristirahat dari dunia.”

[Az-Zuhd libnil Mubarak 1/92]

¹Ghibthah adalah berangan-angan untuk mendapatkan nikmat yang baik tanpa mengharapkan hilangkan kenikmatan tersebut dari pemiliknya.

Oleh:
Abu Ubay Afa