Al-Hasan al-Bashri rahimahullah berkata,
“Engkau akan senantiasa mulia di hadapan manusia dan mereka pun memuliakanmu selama engkau tidak mengambil (meminta-minta) apa yang mereka miliki.
Jika engkau melakukan hal itu, mereka pun akan meremehkanmu, membenci pembicaraanmu dan marah kepadamu.”
[Az-Zuhdu lilImam Ahmad 216]