Salat Istisqa’ dan shalat Idain (Idulfitri dan Iduladha) boleh dilaksanakan di lokasi ini. Namun akan lebih baik, jika dimungkinkan shalat ini dilaksanakan di lokasi lain.
Perlu diketahui bahwa perayaan maulid merupakan bidah yang harus ditinggalkan, karena Nabi Shallallahu `Alaihi wa Sallam, Khulafaurrasyidin dan para sahabat lainnya radhiyallahu `anhum, serta para pengikut mereka pada tiga abad utama tidak melakukannya, dan karena perayaan ini menjadi sarana pengkultusan berlebihan dan menyekutukan Allah dengan orang yang dirayakan maulidnya.
Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.