Fatwa Ulama
Fatwa Ulama oleh al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'

perbedaan harga jual dolar

2 tahun yang lalu
baca 1 menit
Perbedaan Harga Jual Dolar

Pertanyaan

Pemilik toko menjual barang dengan harga yang berbeda-beda setiap waktu, terutama di wilayah kami, Yaman. Pada pagi hari kurs dolar dapat naik atau turun, demikian pula di malam hari. Apakah penjual berdosa karenanya?

Jawaban

Perbedaan harga jual dolar dari waktu ke waktu sesuai dengan fluktuasi mata uang di pasar adalah dibolehkan.

Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.

Oleh:
al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'