Jika Cologne dan Alkohol itu digunakan untuk keperluan kedokteran seperti pembersih luka dan pembasmi kuman, maka hukumnya diperbolehkan. Minuman Bir itu tidak boleh dikonsumsi jika mengandung Alkohol walau pun dalam jumlah sedikit dan bisa memabukkan apabila dikonsumsi dalam jumlah yang banyak. Tapi, jika Bir tersebut tidak mengandung Alkohol maka boleh dikonsumsi lantaran hukum dasar untuk segala sesuatu itu adalah halal.
Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `Ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.