Fatwa Ulama
Fatwa Ulama oleh al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'

khalid bin sinan

2 tahun yang lalu
baca 1 menit
Khalid bin Sinan

Pertanyaan

Siapakah Khalid bin Sinan? Beberapa orang mengatakan bahwa ia adalah nabi sedangkan sebagian lagi mengatakan bahwa ia adalah orang saleh. Saya berharap Anda dapat menjelaskan tentang asal-usulnya, kehidupannya, dan siapa dia sebenarnya.

Jawaban

Khalid bin Sinan, menurut Al-Hafizh Ibnu Hajar dalam kitab Al-Ishabah, adalah lelaki yang hidup sebelum Muhammad diutus menjadi nabi. Dia belum pernah mendapati pengutusan Nabi Muhammad Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam meskipun anak perempuannya menemui Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam (Al-Ishabah, 2/154). Tidak ada keterangan sahih yang menyebutkan bahwa ia adalah seorang nabi.

Wabillahittaufiq, wa Shallallahu ‘ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.

Oleh:
al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'
Sumber Tulisan:
Khalid bin Sinan