Fatwa Ulama
Fatwa Ulama oleh al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'

apakah menyentuh kucing membatalkan wudhu?

2 tahun yang lalu
baca 1 menit
Apakah Menyentuh Kucing Membatalkan Wudhu?

Pertanyaan

Apabila saya sedang berjalan dan ada kucing melompat lalu menyentuh telapak kaki bahkan menabrak telapak kaki kanan saya, apakah saya perlu wudhu kembali untuk melaksanakan shalat? Apakah saya perlu membasuh seluruh tubuh?

Jawaban

Sekedar sentuhan kucing ke telapak kaki tidaklah membatalkan wudhu.

Wabillahittaufiq, wa Shallallahu `ala Nabiyyina Muhammad wa Alihi wa Shahbihi wa Sallam.

Oleh:
al-Lajnah ad-Daimah Lil Buhuts al-'Ilmiah wal Ifta'