“Aku tidaklah merasa kasihan melebihi rasa kasihanku kepada dua jenis orang:
Sungguh, aku heran terhadap orang yang sebenarnya mampu menuntut ilmu, tetapi dia tidak mau belajar.”
(Jami’ Bayanil ‘Ilmi wa Fadhlihi 1/103)
“Seringlah menelaah (karya-karya para ulama salaf). Sungguh, dia akan melihat betapa banyak ilmu mereka dan betapa tinggi semangat mereka (untuk mendapatkan ilmu). Hal ini akan mengasah pikirannya dan menggerakkan tekadnya untuk bersungguh-sungguh (menuntut ilmu).”
(Shaidul Khathir hlm. 159—161)